Rabu, 02 Juni 2021, Bapas Kelas I Jakarta Timur-Utara melaksanakan Kegiatan Pasca Rehabilitasi Narkoba Gelombang Keempat selama tiga hari (02 Juni - 04 Juni 2021). Kegiatan diikuti oleh 20 orang peserta yang merupakan klien pemasyarakatan Bapas Kelas I Jakarta Timur-Utara.
Kegiatan ini merupakan gelombang keenoat setelah pasca rehab gelombang sebelumnya berjalan dengan baik dan lancar. Diharapkan melalui kegiatan ini dapat memberikan pengetahuan kepada klien tentang bahaya narkotika, agar kedepannya klien tidak terlibat kembali pada tindak pidana. Selain itu sebagai program lanjutan atas program rehabilitasi yang telah dijalani oleh peserta selama di dalam Lapas/Rutan. Kegiatan Pasca Rehab akan di adakan sebanyak enak gelombanh demi memenuhi kebutuhan bimbingan kepribadian bagi klien Bapas Jakarta Timur-Utara.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar